Cara Install Theme OldGregg Pada OJS Versi 3

Beberapa hari yang lalu saya mencoba Install Theme di OJS 3, theme tersebut hanya dapat di install di OJS Versi 3. Tampilannya dapat dilihat pada Jurnal Pendidikan Tambusai, silahkan kunjungi dahulu untuk melihat featurnya

Menurut saya tampilannya sangat menarik, banyak featur yang diterapkan dalam theme ini. Tertarik ?
Silahkan ikuti langkah-langkahnya sebagai berikut ;

  1. Download Theme OldGregg Link
  2. Buka folder root jurnal melalui cpanel atau FTP
  3. Upload hasil download tersebut ke plugins/theme
  4. Ekstrak file tersebut dan ubah nama foldernya dari oldGregg-master menjadi oldGregg
  5. Masuk ke OJS menggunakan akun Jurnal Manager
  6. Setting ==> Website ==> Plugins 
  7. Cari dan Aktifkan Theme OldGregg dengan memberikan tanda Ceklis
  8. Masuk ke Appearance dan pilih thema OldGregg
  9. Simpan

Demikian semoga bermanfaat, Amin

Related Posts

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *