Download 50 lebih Template Blog Premium Gratis |
Assalamualaikum Wr. Wb.
Beberapa hari yang lalu saya didatangi oleh mahasiswa untuk meminta tolong diajarin bikin blog, karena membuat blog adalah hobi, maka dengan senang hati saya membantunya. Setelah membuat email baru dan masuk ke akun blogger.com selanjutnya saya menyarankan untuk memilih template yang bagus untuk tampilan blog nya.
Karena mahasiswa tersebut, masih buta mengenai template blog, maka saya inisiatif mencari di Mbah Google dengan kata kunci template blog premium gratis. Al hasil saya menemukan sebuah blog yang menyediakan template premium gratis kurang lebih ada 50 macam template.
Selanjutnya saya meminta mahasiswa atau saya sebut blogger batu itu untuk memilih salah satu dari 50 template premium tersebut. setelah dipilih saya pasanglah template blog tersebut, alhasil blognya jadi dan keren.
Inilah dia blog baru yang saya maksud https://tkmutiarakago.blogspot.co.id
dan ini Blog yang menyediakan template tersebut www.mfsyah.com
50 Template Premium Gratis dapat diunduh disini https://goo.gl/T414TH
Demikian share hari ini semoga bermanfaat, Amin
Wassalamualaikum Wr. Wb.